Asosiasi Pengelola Pusat Belanja Indonesia (APPBI) DPD DKI Jakarta hari Kamis, 11 Januari 2024 lalu mengadakan Seminar dan Rakerda dengan tema “Jakarta Global City : Peluang dan Peran Pusat Belanja Dalam Perekonomian dan Gaya Hidup”. Dalam kesempatan ini, Secure Parking hadir mempresentasikan perkembangan terbaru sistem...

Asosiasi Pengelola Pusat Belanja Indonesia (APPBI) DPD DKI Jakarta kini memiliki ketua baru. Bapak Mualim Wijoyo (CEO Thamrin City) terpilih sebagai Ketua APPBI DPD DKI Jakarta Periode 2022 - 2025 di dalam acara Musyawarah Daerah APPBI DPD DKI Jakarta 2022 yang diselenggarakan di Grand Indonesia...

Sistem Parkir generasi kelima milik Secure Parking yaitu Epsilon Parking System mulai diimplementasikan di beberapa lokasi yaitu Bintaro Jaya Xchange, Plaza Indonesia, Wisma Metropolitan Indonesia, dan Senayan City. Bintaro Jaya Xchange yang menerapkan Epsilon pada 25 Mei 2022 menjadi lokasi perdana, dilanjutkan Wisma Metropolitan Indonesia sejak...

Seiring dengan berkembangnya teknologi, industri parkir juga semakin maju. Secure Parking yang sudah berpengalaman selama 30 tahun kini meluncurkan generasi ke-5 sistem parkirnya, yaitu Epsilon. Diambil dari huruf kelima dalam alfabet Yunani, Sistem Parkir Epsilon ini memiliki 5 (lima) keunggulan loh sebagai berikut: License Plate Recognition,...

Webinar dan Musyawarah Nasional (Munas) Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Asosiasi Pengelola Pusat Belanja Indonesia (APPBI) ke-7 telah dilangsungkan pada Kamis, 24 Februari 2022 dan bertempat di Sheraton Grand Jakarta Gandaria City Hotel. Acara hari itu terbagi menjadi 2 (dua), yaitu Webinar yang berlangsung hingga jam...